Telaah Kurikulum dan Perencanaan Pembelajaran Biologi
*Update Informasi: Terbit November 2021* Penulis Dra. Hj. Sahriah, M.Pd Editor Dr. Ahmad Yani, M.Pd Muhammad Syamsussabri, M.Pd Layout Muhammad Syamsussabri, M.Pd Desain Sampul Muhammad Zul Amri Izzudin, S.Pd Ukuran vi + 157 hlm, Uk: 16 x 24 cm ISBN 978-623-96914-7-9 Sinopsis Kurikulum merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kegiatan pendidikan. Kurikulum digunakan sebagai pedoman…
